Saturday, April 4, 2015

Bahasa Indonesia 2 – Contoh Kalimat Deduktif & Induktif

Tugas  :
Bahasa Indonesia 2 – Contoh Kalimat Deduktif & Induktif


Kalimat deduktif.

Internet merupakan kebutuhan primer di kalangan mahasiswa. Sekarang ini mahasiswa tidaklah lepas dengan yang namanya hanphone dan factor pendukungnya internet, dengan ada nya internet mereka dapat mengakses media social seperti facebook, line, whatsapp, Instagram, path, dan lain-lain di mana pun mereka berada, bahkan mereka rela mencari paket-paket internet murah yang di sediakan oleh berbagai provider agar mereka dapat mengakses jaringan internet.


Kalimat induktif.

Panas yang tinggi selama beberapa hari dapat dicurigai sebagai gejala demam berdarah. Seseorang yg menderita demam berdarah juga mengalami pendarahan dari lubang hidung atau mimisan. Selain itu, muncul bintik-bintik merah pada tubuh. Semua gejala tersebut hendaknya diperhatikan sehingga jika terjadi gejala-gejala tersebut, penderita bisa ditolong dan ditangani dokter.

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | coupon codes